Judul: Berbagi Info Seputar Tips Cara Mengetahui Kecepatan Internet Pada Android Full Update Terbaru
link: Tips Cara Mengetahui Kecepatan Internet Pada Android
Berbagi Tips Cara Mengetahui Kecepatan Internet Pada Android Terbaru dan Terlengkap 2017
Tips Cara Mengetahui Kecepatan Internet Pada Android - Kecepatan dalam internet pada smartphone adalah hal yang sangat vital untuk pengguna smartphone khususnya Android. Karena bisa saja kecepatan internet Android anda tidak stabil dan sering terputus koneksinya. Dengan kecepatan intenet yang high speed dan stabil tentu adalah keinginan setiap pengguna internet di smartphonenya masing-masing. Sebelum memilih dan menentukan paket internet untuk smartphone android anda, ada baiknya anda mencari referensi di Google untuk mengetahui respon-respon pengguna lainnya yang telah terlebih dahulu menikmati internet sebuah provider yang ada di Indonesia. Harga dan kecepetan akses internet setiap provider pun berbeda-beda.Di bawah ini adalah beberapa faktor yang mempengaruhi kecepetan internet :
- Jarak server dengan anda sebagai pengguna internet.
- Kondisi server yang terjadi secara real time atau nyata.
- Kekuatan sinyal dan traffic pengguna internet yang sedang On Line.
Berikut ini adalah cara untuk melakukan tes kecepatan internet pada android :
- Cari dan download aplikasi Speedtest di Google Playstore.
- Setelah mendownload, buka Speedtest.
- Aplikasi Speedtest akan mencari lokasi server terdekat untuk mengetahui kecepatan internet yang bisa anda nikmati.
- Tap Begin Test.
- Aplikasi Speedtest akan mengukur tiga parameter kecepatan Internet. Ketiga parameter tersebut antara lain adalah kecepatan ping, kecepatan download dan kecepatan upload.
- Setelah selesai, semua hasil pengukuran akan ditampilkan satu persatu-satu untuk lebih terperinci. Seperti gambar ini.
- Jika anda ingin melakukan test ulang, silakan klik Restart Test.
Itulah sedikit Artikel Tips Cara Mengetahui Kecepatan Internet Pada Android terbaru dari kami
Semoga artikel Tips Cara Mengetahui Kecepatan Internet Pada Android yang saya posting kali ini, bisa memberi informasi untuk anda semua yang menyukai Android Game Reloaded. jangan lupa baca juga artikel-artikel lain dari kami.
Terima kasih Anda baru saja membaca Tips Cara Mengetahui Kecepatan Internet Pada Android